Archive for the ‘PMA’ Category

Penanaman Modal Menurut Peraturan Presiden Nomor 10 Tahun 2021 tentang Bidang Usaha Penanaman Modal

10.12.2021 - 5:35 am § in Omnibus Law, PMA
No Comments

Untuk mewujudkan masyarakat adil dan makmur berdasarkan Pancasila dan Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 perlu dilaksanakan pembangunan ekonomi nasional yang berkelanjutan dengan berlandaskan demokrasi ekonomi untuk mencapai tujuan bernegara. Untuk mempercepat pembangunan ekonomi nasional dan mewujudkan kedaulatan politik dan ekonomi Indonesia, diperlukan peningkatan penanaman modal untuk mengolah potensi ekonomi menjadi kekuatan ekonomi rill ...


Cara mendaftar dan mendapatkan NIB di OSS

Cara mendaftar dan mendapatkan NIB di OSS

24.09.2021 - 3:15 am § in IJIN USAHA, PERIJINAN, PMA, PT
No Comments

Online Single Submission (OSS) merupakan gerbang untuk semua bentuk perusahaan yang akan mengajukan izin usaha di Indonesia. Sebelum mendapatkan izin usaha di OSS, kita harus terlebih dahulu mendapatkan Nomor Induk Berusaha (NIB). Nomor Induk Berusaha atau biasa disebut NIB merupakan identitas pelaku usaha yang diterbitkan oleh lembaga OSS. Setelah memiliki NIB, maka pelaku usaha bisa ...


Pendaftaran Hak Akses Non Usaha Mikro Kecil (NON UMK) pada OSS Berbasis Risiko

21.09.2021 - 9:37 am § in Omnibus Law, PERIJINAN, PMA
No Comments

Online Single Submission (OSS) adalah system perizinan berusaha terintegrasi secara elektronik yang dikelola dan diselenggarakan oleh Lembaga OSS (Kementerian Investasi/BKPM). Penyelenggaraan Perizinan Berbasis Risiko melalui system OSS merupakan pelaksanaan Undang-undang Nomor 11 tahun 2020 tentang Cipta Kerja. OSS berbasi risiko wajib digunakan oleh Pelaku Usaha, Kementerian/Lembaga, Pemerintah Daerah, Administrator KEK, dan Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan Bebas ...


Daftar Bidang Usaha Yang Dialokasikan atau Kemitraan Dengan Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah

06.07.2021 - 9:42 am § in Omnibus Law, PMA
No Comments

Bidang Usaha adalah segala bentuk kegiatan usaha yang dilakukan untuk memproduksi barang atau jasa pada sektor-sektor ekonomi. Penanaman modal adalah segala bentuk kegiatan menanam modal, baik oleh penanam modal dalam negeri maupun penanam modal asing untuk melakukan usaha diwilayah negara Republik Indonesia. Sejalan dengan tujuan Pemerintah untuk mendorong lebih banyak penanaman modal asing, Peraturan Presiden Nomor ...


Daftar Bidang Usaha Prioritas

Daftar Bidang Usaha Prioritas

06.07.2021 - 4:33 am § in Omnibus Law, PMA
No Comments

Penanaman modal adalah segala bentuk kegiatan menanam modal, baik oleh penanam modal dalam negeri maupun penanam modal asing untuk melakukan usaha diwilayah negara Republik Indonesia. Semua bidang usaha terbuka bagi kegiatan Penanaman Modal, kecuali bidang usaha yang dinyatakan tertutup untuk penanaman modal atau untuk kegiatan yang hanya dapat dilakukan oleh Pemerintah Pusat. Bidang usaha yang ...


Standar Perizinan Mulai Dirancang Bagi Para Investor

27.06.2008 - 6:12 am § in PMA, Uncategorized
No Comments

  Bandung, 26 Juni 2008, The Jakarta Post – Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) sedang menyelesaikan rancangan peraturan yang akan menjadi standar dan acuan baru bagi perizinan usaha yang lebih cepat dan biaya yang lebih kecil. Kepala BKPM Muhammad Lutfi menyatakan pada hari Selasa bahwa Standarisasi baru sangat dibutuhkan untuk memberikan kepastian kepada para investor dan meningkatkan ...


Crude price hikes affect investment in RI, BKPM says

23.04.2008 - 2:00 am § in PMA
No Comments

Jakarta, April 22, 2008 - The crude price hike which happened to reach US$117 per barrel is expected to discourage investors to realize their investments in Indonesia, investment agency chief said. ANTARA News reported (PubDate: 04/22/08). "Investors will recalculate their investments if prices are now surging," Capital Investment Coordinating Board (BKPM) Chairman M. Lutfi said here ...



Page 1 of 212